FTSP UII ADAKAN KULIAH UMUM TENTANG POTENSI GEMPA DAN MITIGASI DAMPAKNYA TERHADAP INFRASTRUKTUR SERTA PENANDATANGANAN MOU ANTARA UII DAN BMKG
Pada jumat tanggal 8 november 2019 Universitas Islam Indonesia melaksanakan kuliah umum dengan tema “POTENSI GEMPA DAN MITIGASI DAMPAKNYA TERHADAP INFRASTRUKTUR”. Serta Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menjalin kerjasama dalam upaya peningkatan mitigasi bencana. Kesepakatan kerjasama ini ditandai dengan penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) oleh Rektor UII, Fathul Wahid, S.T., M.Sc., Ph.D. dan Kepala […]