Manajemen Transportasi (MT)

Konsentrasi Manajemen Transportasi didirikan karena masalah transportasi belum tertangani dengan baik, terutama yang berkaitan dengan kemacetan, polusi udara, perubahan tata guna lahan, dan pertumbuhan kendaraan yang semakin meningkat bahkan melewati batas toleransi. Salah satu penyebabnya adalah sangat kurangnya sumber daya manusia terutama yang berkaitan dengan keahlian mengelola komponen-komponen transportasi hingga membentuk sistem yang berdaya guna. Kompetensi lulusan Manajemen Transportasi adalah lulusan yang mempunyai kompetensi wawasan yang berkepribadian, mampu mengelola komponen-komponen transportasi, dapat bekerja sama dengan disiplin ilmu lain, dan mampu melakukan penelitian yang berorientasi untuk pengembangan ilmu dan inovasi baru terutama di bidang manajerial transportasi.

 

 

Kurikulum Manajemen Transportasi (MT)

 

Semester I

No.

Mata Kuliah

SKS

1.

Dasar-dasar Transportasi

3

2.

Transportasi Publik dan Barang

3

3.

Kebijakan dan Hukum Transportasi

3

4.

Transportasi, Perencanaan Wilayah, dan Lingkungan

3

5.

Ekonomi Transportasi

3

Jumlah

15

Semester II

No.

Mata Kuliah

SKS

1.

Geographic Information Systems (GIS) dan Intelligent Traffic Systems (ITS)

3

2.

Metodologi Penelitian dan Statistik

3

3.

Manajemen SDM dan Prasarana

3

4.

Manajemen Terminal

3

Jumlah

12

Semester III

No.

Mata Kuliah

SKS

1.

Etika Profesi dan Kewirausahaan

2

2.

Studi Independen

3

Jumlah

5

Semester IV

No.

Mata Kuliah

SKS

1.

Tesis

6

Total SKS yang wajib ditempuh oleh mahasiswa MT adalah sebanyak 38 SKS